Acne Scar adalah suatu perubahan kondisi kulit setelah peradangan jerawat.
Faktor Resiko :
- Proses pemulihan yang tidak sempurna
- Pemencetan jerawat yang dipaksa
- Proses radang yang berlebihan
SALAH SATU TIPE ACNE SCAR
Perubahan Warna Kulit :
- Hiperpigmentasi pasca inflamasi / PIH
Pigmentasi/ perubahan warna sementara akibat proses perlukaan pada kulit (trauma mekanik, termal, infeksi). - Acne Redness
Bekas jerawat yang kemerahan dapat terjadi karena pembuluh darah di bawah kulit pecah.
PERAWATAN UNTUK HYPERPIGMENTASI/PIH :
Q-switched NdYAG
Laser Nd-YAG 1064 nm dengan teknologi Q-switched ini dapat membantu mengatasi kondisi hiperpigmentasi. Sinar laser tersebut memiliki panjang gelombang tertentu yang secara spesifik dapat memecahkan pigmen melanin di area target sehingga lebih pudar tanpa melukai kulit sekitar.
PERAWATAN UNTUK ACNE REDNESS
SR Acne Redness
Laser untuk bekas jerawat yang kemerahan dapat dilakukan dengan mesin NdYAG 1064 nm menggunakan teknologi Long Pulsed. Sinar laser ini diserap sel darah merah ditarget area sehingga kumpulan pembuluh darah tersebut berkurang, serta menstimulasi remodeling kolagen di area target
HASIL PERAWATAN
Cara mencegah timbulnya bekas jerawat